Serangan yang di lakukan para cracker dalam Jaringan


Denial of service: Membanjiri suatu IP address dengan data sehingga menyebabkan crash atau kehilangan koneksinya ke internet.

Distributed Denial of Service: Memakai banyak komputer untuk meluncurkan serangan DoS. Seorang hacker “menculik” beberapa komputer dan memakainya sebagai platform untuk menjalankan serangan, memperbesar intensitasnya dan menyembunyikan identitas si hacker.

Theft of Information: Penyerang akan mencuri informasi rahasia dari suatu perusahaan. Hal ini dapat dilakukan dengan menggunakan program pembobol password, dan lain-lain.

Corruption of Data: Penyerang akan merusak data yang selama ini disimpan dalam harddisk suatu host.

Spoofing: yaitu sebuah bentuk kegiatan pemalsuan di mana seorang hacker memalsukan (to masquerade) identitas seorang user hingga dia berhasil secara ilegal logon atau login ke dalam satu jaringan komputer seolah-olah seperti user yang asli.

Sniffer: adalah kata lain dari "network analyser" yang berfungsi sebagai alat untuk memonitor jaringan komputer. Alat ini dapat dioperasikan hampir pada seluruh tipe protokol seperti Ethernet, TCP/IP, IPX, dan lainnya.

Password cracker: adalah sebuah program yang dapat membuka enkripsi sebuah password atau sebaliknya malah untuk mematikan sistem pengamanan password.
• Destructive Devices adalah sekumpulan program virus yang dibuat khusus untuk melakukan penghancuran data-data, di antaranya Trojan Horse, Worms, Email Bombs, dan Nukes.

Arp Poisoning(Address Resolution Protocol (ARP) spoofing)
penyerangan yang dilakukan terhadap IP address dan Mac Adress...
yang menyebabkan jaringan atau bandwith menurun....tetapi bisa juga di gunakan untuk sniffing atau mencuri password seseorang....
gampang gan sudah ada pencegahan nya yaitu bernama Anti Arp...

Artikel Lainnya



0 komentar:

Posting Komentar

Jika ada kesalahan, silahkan di isi komentarnya!!!!

Follow Me = Follow You

Like Ini